Peningkatan Kemampuan Menyimak Pada Pelajaran Bahasa Inggris Dengan Metode Pembelajaran Kontekstual di SD Swasta RK. 04 Pematangsiantar

Authors

  • Yanti Kristina Sinaga Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Herman Herman Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Karmila Sihombing Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Damaris Sihaloho Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Yeni Simanjuntak Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Ravika Siregar Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Madya Ramadhani Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar
  • Rismawati Sitinjak Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

DOI:

https://doi.org/10.31004/jh.v4i3.981

Abstract

Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) ini dilaksanakan untuk meningkatkan Keaktifan Siswa dan mutu pendidikan yang dilaksanakan dengan menggunakan model pembelajaran Kontekstual. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui cara penerapan metode kontekstual untuk meningkatkan kemampuan menyimak siswa pada pembelajaran bahasa inggris. Subjek penelitian siswa kelas II yang berjumlah 30 orang. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) dengan menggunakan model Kemmis dan Mc Taggart, dilakukan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri dari tahap perencanaan, implementasi tindakan, pengamatan, dan refleksi tindakan. Proses pengumpulan data melalui tes kemampuan menyimak siswa, dan non tes berupa hasil observasi pelaksanaan metode pembelajaran melalui metode kontekstual menggunakan lembar pengamatan aktivitas guru dan siswa, wawancara, catatan anekdot dan hasil dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan kemampuan menyimak siswa, baik dari aspek konseptual, prosedural, maupun pemecahan masalah dengan menggunakan metode kontekstual. Hal ini dibuktikan dengan nilai rata-rata kemampuan menyimak siswa pada siklus I yaitu 64,86; meningkat pada siklus II mencapai 97,29. Aktivitas guru dan siswa sesuai langkah-langkah pendekatan ini mencapai 100% pada akhir siklus II. Diharapkan pelaksanaan PkM ini membawa inovasi terhadap pembelajaran Bahasa Inggris untuk peserta didik di SD Swasta RK No. 04 Pematangsiantar dan juga sebagai referensi terhadap guru untuk melaksanakan pembelajaran inovatif berdasarkan abad 21 sesuai dengan perkembangan pendidikan di Indonesia guna mencapai tujuan pendidikan nasional Indonesia untuk menciptakan peserta didik yang mandiri, inovatif dan berahlak mulia.

Author Biographies

Yanti Kristina Sinaga, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Department of English Education

Herman Herman, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Department of English Education

Karmila Sihombing, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Department of English Education

Damaris Sihaloho, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Department of English Education

Yeni Simanjuntak, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Department of English Education

Ravika Siregar, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Department of English Education

Madya Ramadhani, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Department of English Education

Rismawati Sitinjak, Universitas HKBP Nommensen Pematangsiantar

Department of English Education

Downloads

Published

2024-06-07

How to Cite

Sinaga, Y. K., Herman, H., Sihombing, K. ., Sihaloho, D. ., Simanjuntak, Y. ., Siregar, R. ., Ramadhani, M. ., & Sitinjak, R. . (2024). Peningkatan Kemampuan Menyimak Pada Pelajaran Bahasa Inggris Dengan Metode Pembelajaran Kontekstual di SD Swasta RK. 04 Pematangsiantar. Journal Of Human And Education (JAHE), 4(3), 427–437. https://doi.org/10.31004/jh.v4i3.981