Pembinaan Dan Pendampingan Izin UMKM Di Desa Medan Krio , Kecamatan Medan Sunggal Kabupaten Deli Serdang
DOI:
https://doi.org/10.31004/jh.v3i4.463Abstract
UMKM merupakan salah satu sektor yang berperan dalam meningkatkan penciptaan lapangan kerja, pemerataan pendapatan, mengentaskan masyarakat dari kemiskinan, pembangunan daerah dan menciptakan struktur perekonomian nasional yang seimbang dan berkeadilan. Melihat kondisi tersebut, Pemerintah telah merumuskan berbagai kebijakan untuk mendukung pengembangan sektor UMKM. Namun pada kenyataannya UMKM di Indonesia termasuk UMKM di Desa Medan Krio masih mengalami berbagai kendala dalam kegiatan pembangunannya, salah satunya adalah permasalahan perizinan usaha. Melihat permasalahan tersebut, pengusul mengusulkan solusi berupa pembinaan dan pembinaan dan pendampingan pengelolaan perizinan usaha bagi UMKM di Desa Medan Krio yang termasuk dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini diawali dengan survei dan wawancara, pemetaan dan identifikasi permasalahan, perumusan solusi, dan pelaksanaan kegiatan pembinaan dan pendampingan. Dampak dari kegiatan ini adalah munculnya UMKM-UMKN yang memiliki perizinan yang resmi dan mampu digunakan dalam perluasan pemasaran serta pengembangan usaha para pelaku UMKM di Desa Medan Krio.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Zaini Munawir S, Montayana Meher, Amrin Mulia Utama
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).