Fasilitasi PTK PAUD: Pendampingan Pembelajaran Pendidikan di Abad 21
DOI:
https://doi.org/10.31004/jh.v4i3.697Abstract
Pendidikan anak usia dini (PAUD) di abad ke-21 memerlukan pendekatan yang relevan dengan tuntutan zaman. Dalam konteks globalisasi dan perkembangan teknologi, pendidik PAUD harus mampu mengintegrasikan teknologi dalam pembelajaran, memahami keberagaman budaya dan sosial anak, serta memperhatikan perkembangan psikologis anak yang semakin kompleks. Pendampingan pembelajaran menjadi salah satu pendekatan yang relevan dalam mengatasi tantangan tersebut. Melalui pendampingan pembelajaran, pendidik PAUD dapat memperoleh pemahaman yang lebih baik tentang kebutuhan individual anak, meningkatkan kualitas interaksi dengan anak-anak, serta memperluas repertoar strategi pembelajaran yang sesuai dengan perkembangan anak di abad ke-21. Dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan PAUD di abad ke-21. Program ini bertujuan untuk memberikan pendidikan dan pelatihan kepada pendidik PAUD tentang pendampingan pembelajaran yang relevan dengan tuntutan zaman. Bahwa melalui program ini, pendidik PAUD mampu memberikan pendidikan yang lebih relevan dan berkualitas kepada anak-anak, sehingga mereka dapat tumbuh dan berkembang dengan baik di abad ke-21. Dengan demikian, kami berharap dapat memberikan kontribusi yang positif bagi pendidikan anak usia dini di Indonesia
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Moh Fikri Tanzil Mutaqin, Anisa Solihat, Eviatun Nuraini, Rohyati Rohyati, Ida Madaniah AS, Nini Sumarni, Liawati Liawati, Sulehah Sulehah, Julaehah Julaehah, Rodiatul Jannah, Husnul Khotimah, Alfiah Alfiah, Yeni Mulyani
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).