Kegiatan Sosialisasi Kesehatan Tentang Penyakit Kronis (Hipertensi & Diabetes) dan Komplikasinya di Komp. Bangun Reksa Asri RT. 18 Kelurahan Graha Indah, Balikpapan, Kalimantan Timur

Authors

  • Risna Risna Sekolah Tinggi Teknologi Migas
  • Nijusiho Manik Sekolah Tinggi Teknologi Migas
  • Esterina Natalia Paindan Sekolah Tinggi Teknologi Migas
  • Eltimeyansi Crisye Randanan Sekolah Tinggi Teknologi Migas
  • Rohima Sera Afifah Sekolah Tinggi Teknologi Migas
  • Fitri Oktafiani Sekolah Tinggi Teknologi Migas
  • Ain Sahara Sekolah Tinggi Teknologi Migas
  • Rachmasari Pramita Wardhani Sekolah Tinggi Teknologi Migas

DOI:

https://doi.org/10.31004/jh.v4i3.960

Abstract

Saat ini jumlah pasien penyakit kronis terutama pengidap hipertensi, diabetes, dan asam urat pada masyarakat khususnya di Indonesia semakin meningkat. Padahal angka tersebut bisa ditekan apabila masyarakat sadar akan kesehatan dan melakukan upaya pencegahan lebih dini. Pengabdian dilaksanakan secara luring di Bangun Reksa Asri RT. 18 Kelurahan Graha Indah, Balikpapan, Kalimantan Timur dengan mengundang narasumber dari tenaga kesehatan yang sesuai dengan bidang keahliannya. Pengabdian ini mengusung topik mengenai penyakit kronis karena hal ini sejalan dengan program dari Puskesmas didaerah Balikpapan. Peserta yang hadir berada direntang usia 40 – 60 tahun. Hasil dari sosialisasi ini yaitu peningkatan kesadaran masyarakat tentang pentingnya memeriksakan kesehatan diri secara berkala, menjalankan pola hidup sehat, dan mengatur pola makan sesuai dengan usia, dibuktikan dengan tanya jawab dan kuisioner yang dibagikan kepada peserta. Kegiatan berjalan lancar dan berpotensi untuk dilakukan kegiatan lanjutan seperti pemeriksaan kesehatan gratis.

Kata Kunci: Sosialisasi, Penyakit Kronis, Diabetes, Hipertensi

Author Biographies

Risna Risna, Sekolah Tinggi Teknologi Migas

Teknik Perminyakan

Nijusiho Manik, Sekolah Tinggi Teknologi Migas

Teknik Perminyakan

Esterina Natalia Paindan, Sekolah Tinggi Teknologi Migas

Teknik Perminyakan

Eltimeyansi Crisye Randanan, Sekolah Tinggi Teknologi Migas

Teknik Perminyakan

Rohima Sera Afifah, Sekolah Tinggi Teknologi Migas

Teknik Perminyakan

Ain Sahara, Sekolah Tinggi Teknologi Migas

Teknik Instrumentasi dan Elektronika Migas

Rachmasari Pramita Wardhani, Sekolah Tinggi Teknologi Migas

Teknik Industri

Downloads

Published

2024-05-31

How to Cite

Risna, R., Manik, N. ., Paindan, E. N., Randanan, E. C. ., Afifah, R. S., Oktafiani, F., Sahara, A. ., & Wardhani, R. P. (2024). Kegiatan Sosialisasi Kesehatan Tentang Penyakit Kronis (Hipertensi & Diabetes) dan Komplikasinya di Komp. Bangun Reksa Asri RT. 18 Kelurahan Graha Indah, Balikpapan, Kalimantan Timur. Journal Of Human And Education (JAHE), 4(3), 355–360. https://doi.org/10.31004/jh.v4i3.960